GURAME ASAM MANIS BIKIN NAGGIH

 GURAME ASAM MANIS 

"Kasih komentar untuk request resep nanti saya buatkan resepnya..."



bahan

1 ekor ikan gurame

1 bongkol paprika rajang²

1 bongkol bawang bombay rajang²

Tepung bumbu serba guna secukunya.

Bumbu halus

3 sendok makan bumbu dasar merah

1 bks saos tiram

2 sdm saus pedas

1 sdt merica bubuk

Sedikit gula.

Caranya

* Filet gurame lalu beri perasan jeruk nipis lalu cuci kembali kemudian potong² dagingnya

* Lalu lumuri dagingnya dan sisa durinya dengan bumbu serba guna

. * Kemudian goreng daging dan durinya secara terpisah

* Tumis bawang bombay dengan mentega

sampai harum , masukan bumbu halus dan saos²an tambahkan sedikit air aduk lagi tambahkan paprika

. * Tambahkan kaldu bubuk masukan daging gurame aduk lagi cek rasa

* lalu tuangkan di atas duri gurame tadi

Selesai

Selamat mencoba


Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

==[ Close Klik 2x ]==