Bakso penyet sambal pete

 Bakso penyet sambal pete




Bahan :

1 bungkus bakso urat @essemfood, kerat atasnya, rebus sebentar kemudian goreng

8 kotak tahu sutra, goreng

2 papan pete, kupas, goreng setengah matang

15 buah cabe merah keriting

10 buah cabe rawit

2 buah tomat

1 sct terasi

1 sdt garam

1 sdm gula merah

5 butir bawang merah

2 siung bawang putih


Pelengkap :

Timun

Daun kemangi


Cara :

》Goreng semua bahan sambal hingga layu. Angkat. Haluskan

》Goreng lagi dan bumbui gula garam, masukkan pete yg sudah di goreng setengah matang. Aduk. Koreksi rasa. Sajikan bersama bakso yg sudah di goreng dan tahu. Suka suka 😉

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

==[ Close Klik 2x ]==