Resep dan Cara Membuat SIOMAY

 

Resep dan Cara Membuat SIOMAY



Bahan:

- 300 gr daging ikan gabus, haluskan

- 4 sdm tapioka

- 1 sdm maizena

- 1 sdm terigu

- 3 siung bawang putih, haluskan

- 1 btg daun bawang

- 1 btr telur

- 1 sdm kecap asin

- Merica

- Garam

- Gula

Bahan pelengkap:

- Tahu putih belah 2

- Kol

- Kentang kukus

- Telur rebus

- Saus kacang

Caranya:

1. Panaskan panci kukusan.

2. Campurkan semua bahan sampai tercampur rata.

3. Bentuk bulat-bulat adonan dgn sendok, susun di atas panci. Sebagiannya jg bisa dimasukan ke dalam tahu putih, sebagiannya lagi dimasukan ke dalam lembaran kol. Kemudian kukus selama 15 menit. Angkat dan sajikan dgn saus kacang.

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

==[ Close Klik 2x ]==